Berita / Artikel

Ditjen Pendidikan Vokasi PKPLK Raih Satu Emas dan Dua Perak di Anugerah 79th SPS

Banda Aceh – Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi, Pendidikan Khusus, dan Pendidikan Layanan Khusus (PKPLK), Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) meraih tiga penghargaan yang terdiri atas satu gold winner dan dua silver winner di ajang Penghargaan 79th Serikat Perusahaan Pers…

Lihat SelengkapnyaDitjen Pendidikan Vokasi PKPLK Raih Satu Emas dan Dua Perak di Anugerah 79th SPS

Bahagianya Murid SLB YPPC Banda Aceh Miliki Ruang Keterampilan Tata Boga dari Revitalisasi Satuan Pendidikan

Banda Aceh, Ditjen Vokasi PKPLK – Sekolah Luar Biasa (SLB) YPPC Banda Aceh menjadi salah satu penerima program Revitalisasi Satuan Pendidikan di Provinsi Aceh. Pada revitalisasi kali ini, sekolah yang sudah berdiri sejak 1998 ini membangun ruang keterampilan basah yang…

Lihat SelengkapnyaBahagianya Murid SLB YPPC Banda Aceh Miliki Ruang Keterampilan Tata Boga dari Revitalisasi Satuan Pendidikan

Revitalisasi Sekolah di Makassar Hadirkan Harapan Baru bagi Guru, Murid, dan Pekerja Sekitar

Makassar, 18 Oktober 2025 – “Kami sangat senang, Kak, karena akhirnya sekolah kami diperbaiki. Dulu beberapa ruang kelas bocor dan tiangnya sudah miring,” ucap Aqilah Althafunnisa, siswa kelas XI Mekatronika UPT SMK Negeri 5 Makassar, ketika ditanya kesannya tentang program…

Lihat SelengkapnyaRevitalisasi Sekolah di Makassar Hadirkan Harapan Baru bagi Guru, Murid, dan Pekerja Sekitar

Digitalisasi IFP Dukung Proses Pembelajaran di SLB Negeri Trituna Subang

Kabupaten Subang —  Transformasi pendidikan terus bergerak menuju arah yang lebih modern dan inklusif melalui pemanfaatan teknologi digital di ruang kelas. Pada tahun 2025, Direktorat Jenderal Vokasi, Pendidikan Khusus, dan Pendidikan Layanan Khusus, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) menargetkan 27.843…

Lihat SelengkapnyaDigitalisasi IFP Dukung Proses Pembelajaran di SLB Negeri Trituna Subang